Apa itu Flash Sale Chandra Karya ?
Flash Sale Chandra Karya menghadirkan Branded Springbed, Sofa dan Furniture dengan
jaminan produk baru bergaransi resmi yang dihadirkan dengan ketersediaan terbatas.
Apakah Flash Sale Chandra Karya dibuka untuk umum ?
Chandra Karya Flash Sale dibuka untuk umum dan gratis.
Tanggal berapa Flash Sale dilaksanakan ?
Chandra Karya Flash Sale dilaksanakan setiap Sabtu & Minggu mulai tanggal 1 Juli – 28 Juli 2024.
Produk apa saja yang akan dihadirkan saat Flash Sale ?
FLASH SALE akan dilaksanakan [7], [8], [14], [15], [21], [22], [28] & [29] September 2024 mulai pukul 10.00 WIB, untuk 5 transaksi tercepat, jangan lewatkan kesempatan awal tahun ini bersama Chandra Karya.
Apakah ada Batasan untuk jumlah produk yang dibeli ?
Customer dapat membeli lebih dari satu produk yang berbeda pada saat Flash Sale berlangsung.
Jika saya berhasil membeli produk Flash Sale apakah produknya bisa langsung dikirim ?
Beberapa produk yang ready stock dapat segera dilakukan penjadwalan kirim & untuk produk yang tidak tersedia akan PO selama 14 hari kerja. Untuk informasi ketersediaan dapat ditanyakan dengan tim operator Flash Sale pada nomor yang terlampir.
Apakah saya bisa upgrade size springbed ?
Untuk pembelian produk Flash Sale Springbed tersedia upgrade size. Sebelum transaksi produk springbed Flash Sale pastikan Anda sudah memilih ukuran springbed yang sesuai.
Apakah saya bisa request warna untuk sofa ?
Untuk pembelian produk Flash Sale Sofa dapat request warna sesuai dengan pilihan warna yang tersedia. Untuk informasi ketersediaan dapat ditanyakan dengan tim sales yang bertugas atau tim operator Flash Sale pada nomor yang terlampir.
Saya belum dapat menerima produk , apakah produk Flash Sale dapat dititipkan ?
Produk dapat dititipkan di Chandra Karya maksimal 30 hari sejak transaksi pelunasan atau produk sudah ready dengan ketentuan yang berlaku.
Apa yang dimaksud dengan harga pricelist, harga nett dan harga Flash Sale ?
Harga Pricelist : Harga produk sebelum promo diskon Chandra Karya,
Harga Nett : Harga produk setelah diskon dan promo Chandra Karya / Harga beli
langsung,
Harga Flash Sale : Harga produk dengan diskon khusus.
Apabila saya ada pertanyaan lebih lanjut, kepada siapa saya harus bertanya ?
Untuk pertanyaan seputar transaksi, produk, harga dan promo silahkan hubungi Tim Sales di SMS / WhatsApp 0899-0021-020 atau melalui live chat di www.chandrakarya.com. Pastikan follow Instagram Chandra Karya @chandrakarya untuk mendapatkan informasi ter-update dan penawaran menarik lainnya.
PERTANYAAN UMUM SEPUTAR CLEARANCE SALE
Apa itu Clearance Sale Chandra Karya ?
Merupakan produk furniture ex display yang terdiri dari meja, kursi, lemari dan sofa dengan kondisi produk yang memang sudah tidak sempurna tetapi masih layak pakai dan berfungsi normal. Sebelum membeli produk Clearance Sale PASTIKAN membaca keterangan yang tertera pada deskripsi produk, sebab barang tidak ada garansi. Produk Clearance Sale yang sudah dibeli tidak dapat ditukar. Namun disamping ini semua harganya sangat murah sekali!
Apakah saya bisa upgrade size atau request warna ?
Untuk produk Clearance Sale hanya ada tersedia 1 produk terakhir (LAST STOCK) sehingga tidak dapat upgrade size atau request warna.
Apakah produk Clearance Sale dapat ditukar ?
Untuk produk Clearance Sale yang sudah dibeli tidak dapat ditukar, setelah melakukan transaksi produk Flash Sale customer dianggap mengetahui dan menyetujui kondisi produk yang dibeli sesuai dengan yang ditulis pada deskripsi.